Peringatan Hari Lingkungan Hidup Se-Dunia 2023 di Kota Pasuruan: “Nyampah? Gak Asik!”

Minggu, 4 Juni 2023. PASURUAN (majanews.com) – Hari Lingkungan Hidup Sedunia dirayakan dengan semangat di Kota Pasuruan hari ini. Dalam upaya untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan, acara peringatan tahun ini diadakan di Alun-alun Kota Pasuruan dengan tema yang menggugah, “Nyampah? Gak Asik!”. Minggu (4/6/2023). Dalam kerjasama yang erat antara …

Buka Latgab Relawan, Bupati Ikfina Harapkan Relawan Semakin Profesional

Sabtu, 3 Juni 2023. MOJOKERTO (majanews.com) – Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati membuka secara resmi Pelatihan Gabungan (Latgab) Urban Search And Rescue (Usar) dan navigasi digital, yang digelar di Komplek Kasumi, Desa Kemasantani, Kecamatan Gondang, Kabupaten Mojokerto. Sabtu (3/6/2023). Bupati Ikfina berharap para relawan semakin profesional dan terlatih serta semakin memiliki skill dalam menghadapi bencana, khususnya di …

Pasar Wisata Pakukerto Sukorejo, Tour 1000 BUMDes Bareng Cak Sodiq

Jumat, 2 Juni 2023. PASURUAN (majanews.com) – Pasar Wisata Desa Pakukerto menjadi saksi kegiatan tasyakuran yang berlangsung meriah dalam acara “Pasar Malam 1000 BUMDes Bareng Cak Sodiq.” Pameran yang dijadwalkan berlangsung selama 17 hari, mulai tanggal 2 hingga 18 Juni 2023, ini berhasil menarik perhatian masyarakat setempat dan mendapatkan dukungan dari Dinas Komunikasi dan Informatika …

Prima Cell, Solusi Terbaik untuk Perbaikan HP: Pengalaman 7 Tahun dalam Layanan Profesional

Jumat, 2 Juli 2023. PASURUAN (majanews.com) – Jum’at, 2 Juni 2023 kami berkesempatan untuk mewawancarai Shonhaji, pemilik usaha Prima Cell yang terletak di Gempol Bulusari Jurang Pelen. Prima Cell merupakan penyedia jasa servis HP yang telah beroperasi selama 7 tahun terakhir. Prima Cell telah menjadi pilihan utama bagi banyak pengguna HP yang membutuhkan perbaikan hardware …

Koper Jemaah Haji Kabupaten Pasuruan Tiba di Kantor Kemenag Kabupaten Pasuruan

Jumat, 2 Juni 2023. PASURUAN (majanews.com) – Hari ini, 2 Juni 2023 Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pasuruan kembali kedatangan sebanyak 200 koper jemaah haji dalam sesi kedua. Kedatangan ini merupakan bagian dari persiapan menjelang keberangkatan jemaah haji Kabupaten Pasuruan. Humas Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pasuruan, Muhaimin, mengungkapkan kegembiraannya, “Alhamdulillah, hari ini kita menerima kedatangan 200 …

Pekan Kewarganegaraan ke-12 yang Diadakan oleh HMPS PPKn Uniwara Berlangsung Meriah

Kamis, 1 Juli 2023. PASURUAN (majanews.com) – Pekan Kewarganegaraan ke-12 yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (HMPS PPKn) Universitas Wijaya Raharja (Uniwara) telah sukses digelar pada tanggal 19 hingga 28 Mei. Acara ini merupakan tradisi tahunan yang diadakan oleh HMPS PPKn Uniwara untuk memperkuat semangat kebangsaan dan meningkatkan pemahaman tentang …

Sosialisasi Pengurusan Sertifikat Halal untuk Kantin Madrasah di MTsN 1 Pasuruan

Rabu, 31 Mei 2023. PASURUAN (majanews.com) – MTsN 1 Pasuruan menggelar kegiatan sosialisasi pengurusan sertifikat halal yang ditujukan bagi kantin-kantin yang beroperasi di madrasah tersebut. Pada hari Kamis (31/5/2023). Acara yang berlangsung di MTsN 1 Pasuruan ini dihadiri oleh para pemateri dan petugas yang ahli dalam bidang tersebut. Bapak Sugiono menjadi pemateri dalam acara ini. …

Dibawah Rindangnya Pepohonan Kurma, Calon Jamaah Haji Enjoy Jalani Praktik Manasik Haji

Selasa, 30 Mei 2023. PASURUAN (majanews.com) – 83 jemaah haji kecamatan Purwosari ikuti praktek manasik haji oleh pendamping haji di kebun kurma Purwosari, Selasa (30/05/23). Kegiatan berjalan lancar dan santai di bawah pepohonan kurma yang ada di kebun kurma. Mereka nampak enjoy dan dengan seksama memperhatikan arahan dan bimbingan dari Kepala Kankemenag Kab. Pasuruan (Bapak …

BAZNAS Kabupaten Pasuruan Menempati Kantor Baru

Senin, 29 Mei 2023. PASURUAN (majanews.com) – Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Pasuruan, Resmi menempati kantor baru, Senin (29/05/2023). Acara yang digelar dengan doa bersama dan sholawatan tersebut dihadiri oleh KH. Muzakki Birrul Alim Rois Syuriyah PCNU Kabupaten Pasuruan, KH. Imron Mutamakkin Ketua PCNU Kabupaten Pasuruan, Dr. HM. Irsyad Yusuf Bupati Pasuruan, Perwakilan Kemenag Kabupaten …

Lomba Kicau Burung Piala Bupati Mojokerto Kembali Digelar

Minggu, 28 Mei 2023. MOJOKERTO (majanews.com) –  Lomba burung berkicau Piala Bupati Cup Mojokerto kembali digelar, lomba yang diikuti kicau mania dari berbagai daerah yang menjadi salah satu rangkaian Hari Jadi Kabupaten Mojokerto Ke-730 ini dibuka secara langsung oleh Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati, Minggu (28/5/2023).  Lomba yang sempat vakum sekitar 11 tahun ini dinilai mampu menggerakkan …